Aplikasi Youtube Yang Bisa Diputar Di Latar Belakang – Halo teman-teman apa kabar kalian hari ini, Dimana kalian berlibur di rumah atau di tempat wisata sore ini kami ingin berbagi tips menarik lainnya tentang Youtube, Kita tahu YouTube adalah media penyimpanan video paling populer saat ini dimana kita bisa menonton berbagai genre dari video dan bahkan bisa menyimpannya kita bisa mendapatkan penghasilan dari youtube, ya kita sering mendengar sebagai youtuber.
Berbicara tentang youtube, tentu kita bisa membayangkan bagaimana kita bisa menonton atau mendengarkan video di sana sambil melakukan aktivitas lain di gadget kita, ya. Memutar video youtube di latar belakang android, pernahkah kalian membayangkan betapa menyenangkannya jika kita bisa membuka banyak aplikasi lain di android tanpa menghentikan video youtube yang sedang kita tonton.
Nah pada tutorial kali ini kami akan membagikan informasi tentang beberapa aplikasi youtube yang bisa diputar di latar belakang, apa saja? seperti youtube Vance, Awesome Pop-up Video dan Free Music for YouTube: Stream, untuk penjelasan lengkapnya di bawah ini.
Youtube Vance
Bagi Anda yang mencari cara yang nyaman dan efektif untuk memutar video YouTube di latar belakang dengan layar mati, ada YouTube Vance. YouTube Vance ini memiliki banyak fitur praktis yang memungkinkan Anda untuk memutar video YouTube diputar di Latar Belakang, menyesuaikan pemutar sesuai keinginan Anda, dan tentu saja, memutar video di latar belakang bahkan saat layar dimatikan.
Awesome Pop-Up Video
Seperti namanya, Awesome Pop-up Video memungkinkan Anda memutar video di jendela pop-up. Aplikasi ini memungkinkan Anda memutar YouTube, Vimeo, atau video lainnya dari web dalam popup kecil yang keren. aplikasi ini menampilkan video populer dari YouTube dan Anda juga dapat mencari video di YouTube dan Vimeo.
Free Music For Youtube: Stream
Free Music For Youtube: Stream adalah aplikasi pihak ketiga yang memungkinkan Anda memutar video YouTube di latar belakang. Aplikasi ini memungkinkan Anda untuk mencari artis favorit Anda, membuat daftar putar Anda sendiri, menemukan genre musik baru dan menelusuri grafik harian.
Demikian ulasan tentang Aplikasi Youtube Yang Bisa Diputar Di Latar Belakang semoga bermanfaat.